Anggota

Kamis, 27 Juni 2019

Jadwal Latihan Dojo


Jadwal Latihan Dojo & Aktivitas UKM_U | PERKEMI Universitas Pattimura  Ambon
Aktivitas Dojo dan UKM_U PERKEMI UNIVERSITAS PATTIMURA  tidak bisa terlepas pisah. 
NoKegiatanWaktu (bulan) Tahun 2010
JanFebMarAprMeiJunJulAgsSepOktNopDes
1Penataran Organisasi, Manajemen dan Administrasi Revisi 2010 Tingkat Cabang di Bogor
2Program Pengenalan, Pengem-bangan dan Pemasyarakatan Kempo di Bogor
3Kejuaraan Kempo Antar Dojo di Bogor
4Kejuaraan Kempo Antar Dojo se-Jabotabek di Bogor
5Pembinaan dan Peningkatan Teknik Tingkat Nasional di Pusdiklat Kempo - Bekasi
6Pembinaan dan Peningkatan Teknik Wilayah III (Provinsi Lampung, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat dan Jawa Tengah) di Jakarta
7Pembinaan dan Peningkatan Teknik Tingkat Provinsi di Bogor
8Pembinaan dan Peningkatan Teknik Tingkat Cabang di Bogor
9Penataran Pelatih, Penguji dan Wasit Kempo - Nasional di Pusdiklat Kempo - Bekasi
10Kejuaraan Nasional Kempo Antar Kota (Kejurnaskot) di Palembang
11Kejuaraan Kempo Provinsi Jabar (Kejurprov)
12Pembiayaan Hosting Website Perkemi Kota Bogor
NoKegiatanWaktu (bulan) Tahun 2010
JanFebMarAprMeiJunJulAgsSepOktNopDes
1Penataran Organisasi, Manajemen dan Administrasi Revisi 2010 Tingkat Cabang di Bogor
2Program Pengenalan, Pengem-bangan dan Pemasyarakatan Kempo di Bogor
3Kejuaraan Kempo Antar Dojo di Bogor
4Kejuaraan Kempo Antar Dojo se-Jabotabek di Bogor
5Pembinaan dan Peningkatan Teknik Tingkat Nasional di Pusdiklat Kempo - Bekasi
6Pembinaan dan Peningkatan Teknik Wilayah III (Provinsi Lampung, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat dan Jawa Tengah) di Jakarta
7Pembinaan dan Peningkatan Teknik Tingkat Provinsi di Bogor
8Pembinaan dan Peningkatan Teknik Tingkat Cabang di Bogor
9Penataran Pelatih, Penguji dan Wasit Kempo - Nasional di Pusdiklat Kempo - Bekasi
10Kejuaraan Nasional Kempo Antar Kota (Kejurnaskot) di Palembang
11Kejuaraan Kempo Provinsi Jabar (Kejurprov)
12Pembiayaan Hosting Website Perkemi Kota Bogor
No.Nama Aktivitas AlamatWaktu Latihan/Kegiatan 
Pelatih/Penanggung JawabKeterangan
1.Latihan wazaSekretariat : Auditorium UNPATTI, Jln. Ir. M. Putuhenasenin16.00-18.00 WITFerdinand Tarehy (III-DAN), Riswan Tomagola (I-DAN) aktif
2.Latihan Embu (seni Beladiri) Auditorium UNPATTI, Jln. Ir. M. PutuhenaRabu16.00-18.00 WITFerdinand Tarehy (III-DAN), Riswan Tomagola (I-DAN) aktif
3.Latihan Randori (fight)  Sekretariat :Auditorium UNPATTI, Jln. Ir. M. PutuhenaSabtu15.30-18.00 WITFerdinand Tarehy (III-DAN), Riswan Tomagola (I-DAN) aktif
4.Diksar UKM_U
-
-- UKM_U PERKEMI aktif
5.Kajian Keilmuan  Sekretariat :Auditorium UNPATTI, Jln. Ir. M. PutuhenaSetiap minggu- UKM_U PERKEMI aktif
6.Kejuaraan RUPCGOR Unpatti,  Jln.Ir. M.Putuhena 07/08/2019 -  10/08201907.30 -  Selesai UKM_U PERKEMI aktif
7. Promosi Kampus Universitas Pattimura Ambon -- UKM_U PERKEMI aktif
8. Latihan Dasar Kepemimpinan UNPATTI --UKM_U PERKEMI aktif
9.  POMNAS  Universitas Negeri  Jakarta September- BAPOMIaktif
10.


aktif
11. Latihan Pantai 
 - 
Desember- UKM_U PERKEMI aktif
12.MUSPER Universitas Pattimura Desember - UKM_U PERKEMI aktif
Catatan : Untuk memastikan kembali jadwal latihan dan aktivitas UKM_U PERKEMI,  silahkan  hubungi pelatih atau Pengurus Dojo dan UKM.                    Dan bagi yang mau mendaftar silahkan datang pada jadwal latihan atau menghubungi pelatih Atau Pengurus UKM_U PERKEMI Universitas Pattimura  terlebih dahulu.

Rabu, 26 Juni 2019

Lirik lagu Mars dan Hymne Perkemi




HYMNE PERKEMI
Lirik :
Di Wadah Perkemi Kita Berhimpun
Mengamalkan Kasih dan Kekuatan
Kokoh Tegarkan Diri Untuk Nusa dan Bangsa,
Demi Persaudaraan serta Kemanusiaan
Majulah Perkemi di Sluruh Persada
Demi Kejayaan Tanah Air Tercinta
Kasih dan Kekuatan, Kita Amalkan
dan Setia Bertaqwa pada Tuhan Yang Maha Esa



MARS PERKEMI

Lirik :
Persaudaraan Bela Diri Kempo Indonesia
Berjiwa Satria Membela Negara Demi Keadilan
Majulah Perkemi Majulah, Menyongsong Masa Depan
Jayalah Perkemi Jayalah Demi Nusa dan Bangsa,
Kasih Sayang Tanpa Kekuatan adalah Kelemahan
Kekuatan Tanpa Kasih Sayang adalah Kezaliman
Persaudaraan Bela Diri Kempo Indonesia
Majulah Perkemi Jayalah Untuk Indonesia (2x)

Shorinji kempo Universitas Pattimura 

Janji dan ikrar shorinji kempo Indonesia



“JANJI KENSHI“

Kami berjanji:Akan tetap bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, menghormati atasan, tidak meremehkan bawahan, saling mengasihi dan saling menolong.
Kami berjanji:Akan tunduk kepada Pimpinan, mengikuti latihan tanpa keraguan, sebagai insan yang murni.
Kami berjanji:Akan mengamalkan Shorinji Kempo bagi masyarakat banyak, dan tidak hanya untuk kepentingan pribadi.
Demi Tanah Air,          Demi Persaudaraan,         Demi Kemanusiaan


"IKRAR KENSHI“

Kami Putra dan Putri Indonesia:Pencinta Tanah Air, bertekad mempertinggi martabat bangsa.
Kami Putra dan Putri Indonesia:Pembela kebenaran dan keadilan, berperikemanusiaan, bersopan santun, senantiasa mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara, di atas kepentingan pribadi.
Demi Tanah Air,                 Demi Persaudaraan,         Demi Kemanusiaan.

Senin, 24 Juni 2019

Kejuaraan Rektor Universitas Pattimura Cup menjadi catatan berharga untuk Olahraga Maluku

Piala Rektor Universitas Pattimura 
Menjadi langkah awal persiapan Atlit kempo maluku


Piala Rektor Universitas Pattimura Cup akan segera dimulai yang rencananya dilaksanakan pada tanggal 08 -  11 Agustus 2019 mendatang,

Kegiatan Kejuaraan ini bertujuan membina dan mempersiapkan atlit maluku terkhususnya cabang olahraga shorinji Kempo (PERKEMI) yang sebentar nanti berlaga pada ajang pekan olahraga mahasiswa nasional (POMNAS) Jakarta,  dan Pekan olahraga Nasional (PON) Papua.

Ketua UKM PERKEMI UNPATTI,  Hasan Basri Kwairumaratu menyampaikan bahwa 'Perlunya kegiatan kegiatan seperti ini terus diselenggarakan  di maluku agar atlit atlit maluku siap bersaing dan diperhitungkan dikanca nasional,  baik pada tingkat junior maupun senior.  Kita dimaluku saat ini sudah diperhitungkan ditingkat nasional terkhususnya cabor Kempo,  karena dilihat dari ajang pomnas Makassar 2017 dan PON Jabar 2015,  prestasi kempo saat itu sangat baik dengan menyumbangkan medali emas dan perunggu pada tiap kejuaraan.
Namun apakan hari esok nanti pada kejuaraan yang sama hasilnya bisa dipertahankan atau tidak?
Dilihat dari pengembangan prestasi Atlit di provinsi maluku saat ini telah mati suri dan atlit saat ini tidak punya persiapan untuk menghadapi event selanjutnya, untuk itu kami dari UKM PERKEMI Universitas Pattimura Ambon berinisiatif agar menjebol satu kegiatan yang melebar sampai ketingkat Provinsi Maluku sebagai ajang pemanasan menuju tingkat Nasional.

Kwairumaratu juga meminta perhatian pemerintah daerah agar segera memperbaiki bimbingan organisasi olahraga dan Atlit di maluku agar kedepannya olahraga maluku lebih baik menatap masa depan dengan prestasi.





http://kempounpatti08.blogspot.com